Senin, 18 Februari 2013

Cara membuat Meme Comic

Meme sudah dikenal hampir oleh semua orang, khususnya pecinta Foto lucu. Nah, jika biasanya kalian hanya bisa melihat hasil meme, kalian juga bisa membuat Meme sendiri. Banyak website yang menyediakan kalian untuk membuat meme,tapi maaf saya cuma bisa memberikan 2, ya karena saya sedang sibuk jadi kurang waktu.

Ragemaker

website ini menyediakan kalian untuk membuat Meme, udh langsung aja buka websitenya (Ragemaker.net)
Oh ya kalian bisa mendownload versi offlinenya, maaf saya gak bisa share sekarang, lagi repot

Memecenter.com

Sama kayak Ragemaker, tapi yg ini lebih lengkap, Website: (www.memecenter.com/memebuilder)


Sekian Info yang saya sampaikan,moga manfaat.....


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PERATURAN BERKOMENTAR

DILARANG KERAS Berkomentar dengan :

- Mencantumkan kata-kata kotor yang tidak layak di komentar
- Menyinggung Suku/Agama/Ras pihak tertentu
- Menyudutkan pihak tertentu.
- Kampanye/Orasi Pemilihan Umum

Jika ada komentar yang mengandung unsur diatas, maka akan otomatis dihapus oleh Admin

Terima kasih dan Hargailah pendapat orang lain.