Senin, 17 Juni 2013

Cara Uninstall IDM


Hai Sobat apa kabar? Sudah lama saya gak post, kali ini saya post tentang Cara Uninstall IDM. Siapa tak tau IDM? Download manager ini benar benar banyak penggunanya, karena kecepatan yang cepat. Namun, software ini tidak gratis, jadi kita harus bayar atau kalau tidak memasukan serial number. Hal itu membuat saya jengkel dan kesal dengan Software ini, bagaimana tidak? Kita tak bisa download apapun. Ya itulah pengalaman pahit saya, jadi langsung saja berikut langkah langkah Uninstall IDM
  1.  Klik Start
  2.  Klik Control Panel
  3.  Pillih "Add or remove programs"
  4. Cari IDM, Lalu klik dan Remove
  5. Selesai
Bagaimana? Mudah bukan?  Cara ini saya gunakan waktu saya mau Uninstall IDM

Semoga Bermanfaat.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PERATURAN BERKOMENTAR

DILARANG KERAS Berkomentar dengan :

- Mencantumkan kata-kata kotor yang tidak layak di komentar
- Menyinggung Suku/Agama/Ras pihak tertentu
- Menyudutkan pihak tertentu.
- Kampanye/Orasi Pemilihan Umum

Jika ada komentar yang mengandung unsur diatas, maka akan otomatis dihapus oleh Admin

Terima kasih dan Hargailah pendapat orang lain.